Cara Mendaftar Blogger





Cara mendaftar blog di blogger adalah sebagai berikut (untuk versi inggris):

1.Buka http://www.blogger.com/

2. Klik Tulisan create your blog now

3.Setelah itu akan muncul form, maka isikan seperti berikut :

Email addres: masukkan email addres kamu yang masih valid, jangan yang udah tewas.

Password : isikan pasword kamu





Display Name : Nama yang muncul di tiap postingan kamu

word verification : Isikan kode yang muncul di gambar


centang bagian “I accep..."

Lalu klik ‘Continue’.
Setelah poin di atas berhasil, Anda akan menemui halaman seperti di bawah ini. Langkah selanjutnya ini gunanya untuk menamai blog kita.


Blog Title : Judul Blog. Misal Bloggerku
Blog Address (URL) : Alamat Blog. Seperti (http://tutorialblogspot.blogspot.com/)
Setelah nulis alamat, klik ‘Check Availability’, jika available maka Anda bisa menggunakan alamat tsb. Jika tidak, bearti nama yang anda masukan sudah yang punya jadi pilih nama lain.


Word Verification, ketik huruf kode yang muncul di browser.
Lalu klik Continue. Kalau gagal, coba cek kembali alamat blog yang anda masukkan, dan coba dengan yang lebih unik.


Next: memilih template. Di Blogspot sudah tersedia beberapa tampilan layout yang siap anda gunakan. Memang sih masih sederhana dan biasa aja.


Anda bisa memilih salah satu saja yang anda sukai lalu klik continue


Setelah diproses maka akan muncul halaman seperti berikut :










Ini tandanya blog anda sudah jadi dan anda siap memulai untuk ngeblog.









Untuk mulai melakukan posting, klik Start posting maka anda akan dapat melihat blogger anda.
Mulai lah menulis postingan pertama di blogger beta anda. Anda bisa mengisi bagian Label yang fungsinya seperti kategori. Jika telah selesai menulis, klik Publish Post.

0 komentar: